Sebutkan dan jelaskan penggunaan dari fitur “Macros” di Microsoft Excel.
renna16581 Answered question February 8, 2025
Macros di Excel digunakan untuk merekam serangkaian perintah atau langkah yang sering dilakukan, lalu memutarnya otomatis. Fitur ini membantu menghemat waktu jika kamu perlu mengulang tugas yang sama.
renna16581 Answered question February 8, 2025
Fitur Macros di Microsoft Excel digunakan untuk merekam dan menjalankan tugas berulang secara otomatis. Macros bekerja dengan menyimpan langkah-langkah yang kamu lakukan, lalu menjalankannya kembali hanya dengan satu klik atau shortcut.
adit58063 Answered question January 28, 2025