Saya membuka file CSV (Comma Separated Values) yang datanya dipisahkan dengan koma, seperti John,Doe,30
, tetapi semua data masuk ke satu kolom. Bagaimana cara menggunakan Text to Columns agar data tersebut dipisahkan ke kolom berbeda?
renny94101 Answered question February 13, 2025
Gampang banget! Kalau data di file CSV masuk ke satu kolom, kamu bisa pakai fitur Text to Columns buat misahin ke kolom-kolom. Caranya:
- Pilih kolom yang berisi data kamu.
- Masuk ke tab Data, terus klik Text to Columns.
- Pilih opsi Delimited, lalu klik Next.
- Di bagian delimiter, centang Comma (karena datanya dipisah pakai koma), terus klik Finish.
mulianaa955 Answered question January 18, 2025