“Waktu aku pakai Drop Cap, ukurannya kadang terlalu besar atau posisinya kurang pas. Gimana cara mengatur ukuran dan letaknya supaya lebih rapi?
bimo34252 Answered question February 24, 2025
Biar Drop Cap rapi, kamu bisa atur ukurannya gini:
-
Pilih Drop Cap
Klik huruf Drop Cap yang sudah dibuat. -
Buka Pengaturan
Masuk ke Insert → Drop Cap → Drop Cap Options. -
Atur Sesuai Keinginan
- Ukuran → Ubah jumlah baris yang ditempati.
- Jarak dari teks → Supaya nggak terlalu nempel.
- Posisi → Pilih Dropped atau In Margin.
evlene34539 Answered question February 18, 2025